"Dedicated for Donny Fattah Gagola"
Engkau yang selalu tersenyum
Membuat tenang orang yang ada didekatmu
Tubuhmu meliuk dialunan lagu lagu
Jemari hidupmu mencabik dalam diam
Bertahun sudah engkau lewati
Perjalanan hidup yang penuh pertanyaan ini
Namun kau tetap tegar tak goyah
Terhadap pilihan yang sedang kau jalani
Selalu terngiang terngiang-ngiang
Kata-katamu tentang ketegaran jiwa
Saat aku pernah merasa tergempur
Dan kini aku datang untukmu
Dihormati kawan tak berlawan
Tuturmu yang lembut tak menyakitkan
Kini kau sedang sakit badanmu yang sakit
Tapi aku yakin ini hanya sementara
Lekaslah sembuh dan kembali manggung
Memang badan kan dimakan waktu
Setiap yang hidup begitu adanya
Cahaya jiwamu kian memancar
Menghangati yang beku dan kegelapan
Lekaslah sembuh dan kembali
Mengisi hidup yang sebentar ini
Tetap tegar dalam cobaan
Sungguh kau tak sendirian
Tetap bersyukur sesulit apapun
Sungguh kau tak sendirian
Tetap tegar dalam cobaan
Sungguh kau tak sendirian
Tetap bersyukur sesulit apapun
Sungguh kau tak sendirian
Sumber:
http://iwanfalsmania.blogspot.com/2012/02/lekaslah-sembuh-lagu-baru-iwan-fals.html
Silahkan Comment di FanPage
Jika Ada Link DOWNLOAD Yang Tidak Jalan Atau Tidak Sesuai Dengan Lagunya
Koleksiku Yang Lainnya:
non komersil
- Iwan Fals - Tak Kenal Maka Tak Sayang
- Iwan Fals - Tiga Bulan [old]
- Iwan Fals - Curiga
- Iwan Fals - Ali Sadikin
- Iwan Fals - Aku Sayang Kamu [Kepang Dua]
- Iwan Fals - Aku Antarkan
- Iwan Fals - 16 Juli 1996 [1rst Edition]
- Iwan Fals - 15 Juli 1996 [1rst Edition]
- Iwan Fals - Paman Zam
- Iwan Fals - Surat Kepada Mabuk
- Iwan Fals - Suara Dari Jalanan
- Iwan Fals - Sketsa Setan Yang Bisu
- Iwan Fals - Siti Sang Bidadari
- Iwan Fals - Serdadu Dan Kutil [Kabinet Kutil]
- Iwan Fals - Semut Api Dan Cacing Kecil
- Iwan Fals - Semar Mendem
- Iwan Fals - Selamat Tinggal Ramadhan
- Iwan Fals - Sagu Ambon
- Iwan Fals - Saat Minggu Masih Pagi
- Iwan Fals - Rumah Cinta Hijau
- Iwan Fals - Resiko [Elang]
- Iwan Fals - Repot Nasi [sami mawon]
- Iwan Fals - Pulanglah Pak
- Iwan Fals - Pukul Dua Malam